Review Pelanggan untuk Burger King

Makan Siang di Buger King

oleh Nur Syamsiah BA, 21 Maret 2017 (7 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Burger King
Foto Interior di Burger King

Dua harian yang lalu gitu, aku makan siang di burger king. Kebetulan emang belum makan, karena lagi males makan dari pagi waktu itu. Pas lagi sebelum pesen liat menunya dulu, tertarik lah sama si mushroom swiss. Honestly, aku ga begitu suka makan daging-dagingan sebenernya. Tapi, makan si mushroom swiss ini aku sih suka, enak.
Oiya disini sistemnya kaya fast food pada umumnya, oreder, bayar, lalu makanannya langsung kita bawa ke meja. Mushroom Swiss yang aku pesen ukuran single harganya sekitar 36rban. Itu udh termasuk minum sama french fries.
Buat burgernya kaya yg aku bilang tadi enak, jadi si mushroom swiss ini isinya patty yang d grill, di tumpukĀ  selembar cheese, dan di atas cheesenya ada si mushroom yang juicy. Ukuran burger single ini pas menurut aku, cheese nya juga berasa banget.
French friesnya enak, garamnya pas, ga keasinan. Kalau untuk minumnya, standard cola aja.
Jadi intinya, buat harga 36rban ini si burger king enakkk.

Menu yang dipesan: Mushroom, Swiss

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Burger King

(Barat)

Bandung Electronic Center, Lantai Street
Jl. Purnawarman No. 13 - 15, Merdeka, Bandung


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.4
Suasana:3.0
Harga:4.3
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil Nur  Syamsiah BA

3 Review

2 Makasih