Review Pelanggan untuk Choipan Gevin

Choipan Halal

oleh Novita Purnamasari, 31 Desember 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Choipan Gevin

Choipan Kukus

Foto Makanan di Choipan Gevin

Choipan Kukus

Temen suka order kalau di kantor, jadi nyoba juga varian best seller mereka yang Choipan Kukus (50K), terdiri dari 8 choipan dengan ukuran yang lumayan gendut gede, dari isiannya pun g pelit, ada bengkuang dan ebi yang rasanya berasa, disajiin lengkap dengan sambal pedas yang bikin nagih. Seenak itu si jujur, sampai beli takeaway-an juga buat orang rumah.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Choipan Gevin
Foto Makanan di Choipan Gevin

Menu yang dipesan: Choipan kukus

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Choipan Gevin

(China)

Jl. Muara Sari II No. 36, Soekarno Hatta, Bandung


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:4.0
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil Novita Purnamasari

Alfa 2022

1125 Review

1521 Makasih