Review Pelanggan untuk Fachoco Kitchen & Patisserie
Yummmm 💕
oleh Asasiani Senny, 12 Juni 2021 (3 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Choux
Di Fachoco kukira mereka jual dessert aja ternyata ada makanan beratnya juga hehe, tapi tetap aku memilih dessert nya. Aku pilih choux. Choux nya ada rasa cokelat, greentea, oreo, dan red velvet. Sumpah ini rasanya santun banget di mulut. Luarnya crunchy, adonannya lembut, ditambah filling cream nya yang lembut dan ada hint rasa keju. Daaaan gak terlalu manis aku paling suka yang Oreo dan red velvet. Buatku ini worth to try sih.
Menu yang dipesan: Choux
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: