![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Fruity
Berusaha tetap sehat
oleh Chris Chan, 12 Juli 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Well, berusaha menjaga kesehatan dengan meminum segelas besar jus tampaknya mudah ya apalagi kalau bisa nemuin si fruity dimana2 gini. Sayangnya sih secara harga lumayan tinggi. Ini menu yang kupesan namanya healthy summer tropical. Ada campuran mangga, nanas, dan yakult gitu. Kebayang ga segar dan sehatnya kayak apa? Sedikit kemanisan buatku karena lupa ga minta less sugar jadinya kurang berasa acidity nya. Next coba varian lain ah!
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.