Review Pelanggan untuk Grind Joe Coffee - Moxy Hotel
Coffee shop hotel harga pinggiran
oleh Abi Raihan, 13 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Ini kali ke 3 saya ke tempat kopi ini
Lokasinya di hotel moxy bandung, walau terlihat fancy tapi sesungguhnya menu disini murah untuk ambience yang di dapat.
.
Disini saya pesen eskopi susunya, / harganya 20K. Menurut saya gula arennya terlalu banyak, tapi rasa kopinya masih enak, cukup tinggal blg rada dikurangi saja gulanya.
.
Tempatnya super nyaman (yang non smoking) playlist lagunya juga enak, yang suka denger musik majestic casual pasti suka ke tempat ini.
.
Kalau untuk tempat yang smokingnya mnrt saya kurang nyaman, karena panas, saya sendiri perokok tapi memilih di dalem yang ber ac.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Eskopisusu
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Reviewer: