Review Pelanggan untuk Kedai Yam - Yam

Yam yam yamin!

oleh Chris Chan, 24 Januari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di Kedai Yam - Yam

Nah sebagai pecinta bakmie, saya suka banget mencicipi aneka bakmie, termasuk yang satu ini. Sengaja pesan yang asin karena saya memang suka asin. Tekstur mienya sedikit terlalu benyek buat saya, tapi rasanya pas. Basonya juga standar.

Menu yang dipesan: yamien asin baso

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kedai Yam - Yam

(Indonesia)

The Island, Lantai 2, Banabee Foodcourt
Jl. Sukajadi No. 5, Sukajadi, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.3
Suasana:4.0
Harga:3.5
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih