Review Pelanggan untuk Kenzu

Cabang lainnya

oleh Kuliner Addict Bandung, 20 Desember 2019 (hampir 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Interior di Kenzu
Foto Makanan di Kenzu

Kebetulan mampir kesini sekalian cari minuman murah, enak, seger kebetulan nyobain yang lain Greentea apple, Greentea nya berasa sedikit agak lebih manis, apel nya juga berasa dengan harga minuman yang cukup murah ini sih worth it

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kenzu

Menu yang dipesan: Greentea apple

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kenzu

(Minuman)

Miko Mall, Lantai 3
Jl. Kopo No. 599, Kopo, Bandung


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.0

Reviewer:

Foto Profil Kuliner Addict Bandung

865 Review

460 Makasih