Review Pelanggan untuk Kopi Mandja
Mandja No Sugar
oleh Simon A. claudius_simon, 27 Februari 2024 (10 bulan yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Kopi Mandja
Ngopi Kopi Mandja lagi nih guys, dan aku request no sugar karena memang untuk varian kopi mandja udah ada sweet tersendiri oleh rackian merekanya. Overall rasa espresso masih ada dengan campuran latte yang unik, namun tetap cukup manis aftertaste nya sih. Overall masih oke buat yang pengen ngopi tapi gak mau terlalu dominan di rasa manisnya.
Menu yang dipesan: Kopi Mandja No Sugar
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: