Review Pelanggan untuk Kumari

Kumari

oleh Qorry , 02 September 2022 (2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Kumari
Foto Interior di Kumari

coffeshop baru yang lagi hitz dibandung, punya banyak banget pilihan menu terutama menu pastrynya untuk menu yang aku pesen itu ada baked cheese cake dan cold brew whitenya. untuk rasa cheese cakenya enak banget, cakenya lembut banget terus disajiin dengan toping whip cream dan berry jam untuk cold brew juga rasanya pas, rasa kopi dan susunya pas ga terlalu berlebihan gituu… pelayanannya juga ramah dan tempatnya bersih banget

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kumari

(Kafe)

Jl. Bagusrangin No. 1, Dipatiukur, Bandung


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.3
Suasana:4.6
Harga:3.7
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil Qorry

17 Review

15 Makasih