Review Pelanggan untuk Maison De La Sol Coffee and Culture
coffeeshop keren dengan kopi mantap
oleh soehendi, 08 September 2023 (1 tahun yang lalu)
pertama kesini karena penasaran ada coffeeshop sebelah tempat baso ternyata besar banget tempatnya suasanya pun enak sekali untuk sendiri atau dengan grup
saya pesan classic white kopi susu creamy dengan hint rum yang joss banget nasgor dendeng lemaknya jg surprisingly good
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Classic White, Nasi goreng dendeng
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: