Review Pelanggan untuk Mampirry Cafe & Resto
Makanannya Enak-Enak, Tempatnya Cozy
oleh bilameal, 28 Juni 2023 (1 tahun yang lalu)
Main ke TKI nemu cafe yg ternyata cozy banget, ada di TKI 3, tempatnya juga strategis. Poin plusnya disini ada tempat lesehannya, cocok juga buat dateng sama keluarga sih. Ada 2 lantai dan ada meeting roomnya. Buat menunya cukup variatif dari steak sampe dessert2 juga ada
- Special Rib Eye Wagyu
Super juicyyyy, pake saus mushroom ini cocok!
- Sop Buntut Ring
Dagingnya super lembut dan kuahnya enakk
- Crispy Calamari
Enakk! Crunchy terus ga alot, cocok buat cemil2. Dikasih saus tartar juga
- Double Cheese Pizza
Pizzanya ini teskturnya aga keras tapi masih okee. Toppinggnya cheesy
- Waffle Coklat
Platingnya lucu, dikasih saus coklatnya juga. Tekstur wafflenya sendiri aga chewy
- Coco Mojito
Ini seger sodanya ga terlalu strong, ada popping bobanya enakk manis asem
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: