Review Pelanggan untuk Mana Foo & Cof

Mana foo & cof Bandung ( Review)

oleh Michelle Amalia, 16 Maret 2020 (sekitar 4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Mana Foo & Cof
Foto Eksterior di Mana Foo & Cof

Hello peeps! 🐥 ⁣⁣
🔆ManA Cafe and Cottage ⁣⁣
Jl. Cibengang no. 21, Ciburial Bandung.⁣⁣
Cari alamat ini gampang tinggal pake apps waze aja yah ! ⁣⁣
⁣ 🕥Open hour ⁣⁣
Senin - Minggu (11:00-22:00)⁣
⁣ ⁣ ⁣💳 Payment ⁣ 💸Cash ⁣

🌟Rating 8/10🔥⁣⁣
⁣⁣
Cafe ini lokasinya jauh dari kota, jadi suasanya itu sepi dan adem, dan buat temen” yang mau kesana karena sekarang musim hujan kita saranin perginya siang karena kalau sore hujan hehe 🙃, dan siap” bawa uang cash yah, karena kemarin engga bisa pake debit pembayarannya, dan untuk kemarin kita cobain minumannya aja karena udah makan sebelumnya,nah kita cobain YAKULT DRINK (mixberry) nah ini minuman yang menurut kita recommended karena rasanya ada asem, manis, dan berrnya kerasa. Untuk menu makanannya bisa di liat di foto yah hehe dan harganya kejangkau banget buat kantong mahasiswa/i harganya dari 20k - 40k tapi belom termasuk ppn yah temen”. Jadi kita kasih rating buat cafe ini 8 karena walaupun jauh dari kota, kita bisa dapetin suasana yang nyaman jauh dari keramaian, harga makanan dan minumannya terjangkau. Sekian reviewnya maaf kalau ada yang salah “ yaa hehe 💫⁣

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Mana Foo & Cof
Foto Eksterior di Mana Foo & Cof
Foto Eksterior di Mana Foo & Cof
Foto Eksterior di Mana Foo & Cof
Foto Interior di Mana Foo & Cof
Foto Interior di Mana Foo & Cof
Foto Interior di Mana Foo & Cof

Menu yang dipesan: Yakult Drink

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Mana Foo & Cof

(Kafe)

Jl. Cibengang No. 17, Dago Atas, Bandung


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.4
Suasana:4.7
Harga:3.7
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Michelle  Amalia

5 Review

6 Makasih