Review Pelanggan untuk Morning Glory - Mitra Hotel

cozy rooftop for brunch

oleh Shanne , 07 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Morning Glory - Mitra Hotel
Foto Interior di Morning Glory - Mitra Hotel

brunch with the girls is my favorite time of the week! kali ini kita coba ke morning glory yang di rooftop mitra hotel. awalnya ngga ada ekspektasi apa" tapi surprisingly tempatnya cozy banget. adem, anginnya sepoi", ada kolam kecil dan banyak tanaman jadi berasa fresh.
saya pesan rocky mountain, isinya 2 crispy corn fritters, disajikan dengan salsa tomat, alpukat, caramelized onion dan yogurt. di atasnya pakai daun ketumbar dan yang paling penting si poached eggs kesayangan ada 2!
corn fritters-nya crispy, salsa tomatnya seger, caramelized onion-nya bikin gurih, dan poached eggs-nya meleleh sempurna. xD
basically ini memang perkedel jagung, tapi upgraded version-nya. saya suka semua isian menu ini dan paduan rasanya pas jadi buat saya rocky mountain 👍!

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Morning Glory - Mitra Hotel
Foto Interior di Morning Glory - Mitra Hotel

Menu yang dipesan: rocky mountain

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Morning Glory - Mitra Hotel

(Kafe)

Mitra Hotel, Lantai 6
Jl. Supratman No. 98, Supratman, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.9
Suasana:4.5
Harga:3.5
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Shanne

5 Review

5 Makasih