Review Pelanggan untuk Norge

Gelato terenak di Bandung

oleh Finderjoy _, 14 Juli 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Norge
Foto Makanan di Norge

Aku udah coba beberapa gelato cuman ini yang paling best huhu, mereka lagi ada disc 20% di hari senin-jumat pukul 13.00-17.00 dengan nunjukin kartu pelajaran aja lho…

Aku hampir coba semuanya juga
- New York Cheseecake
- Cherry Custard
- Pistachio Mascarpone
- Spearmint Choco
- Apple Cinnabon
- Choconut Sprinkle
- Banana Daydream
- Hojicha Drizzle
- Cookienut Kaffe
- Yuzu White

Yang paling bestnya si choconut sprinkle sama Hojicha drizzle 🤍🥹 harganya juga affordable cuman tempatnua kecil aja sii

Foto lainnya:

Foto Makanan di Norge
Foto Makanan di Norge
Foto Makanan di Norge

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Norge

(Es Krim)

Jl. Banda No. 4, Banda, Riau, Bandung


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.4
Suasana:4.2
Harga:4.2
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Finderjoy _

83 Review

27 Makasih