Review Pelanggan untuk Northwood Fast Casual Dining

This one I approve!

oleh @tiaramakann , 29 Agustus 2021 (3 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Northwood Fast Casual Dining

Sebenernya aku bukan peminum kopi tapi bela-belain beli kopi disini karena katanya enak kopi susu nadira yg flavor banana ini. Dan emang seenak itu!
Aku suka bgt sama pisang dan pisang kerasa, manisnya pas dan kopinya ga bikin aku pusing 🤣 kalau tempat pun gausah diragukan sih terpeweee! Adem, banyak ijo2, ramah juga pelayanannya dan cepet. Terus estetik juga interiornya. Suka deh pokonya terus harganya juga murah menurut aku yaa

Menu yang dipesan: Kopi susu nadira

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Northwood Fast Casual Dining

(Kafe)

Jl. Dr. Setiabudhi No. 56, Setiabudhi, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.9
Suasana:4.1
Harga:4.2
Pelayanan:4.1
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil @tiaramakann

211 Review

123 Makasih