Review Pelanggan untuk Railway Coffee

Railway Coffee

oleh Yummyfoodsid , 25 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Railway Coffee
Foto Interior di Railway Coffee

Kita lagi buka2 instagram, ketemu instagram coffee shop ini, pas kita liat2, wah unik banget loh, coffeenya bs buat latte art berbentuk foto, tulisan ataupun logo yg kita mau, tanpa mikir panjang bbrp hari kemudian kita pergi ke Bandung untuk jalan2 sekalian ngopi di tempat ini, wah tempatnya sih cozy bgt, lalu coffee latte art yg kita pesen lum.enak, kita pesen cake chocolate itu jg enak tp bagi yg gak suka rhum atau sejenisnya sepertinya gak akan terlalu suka krn berasa bgt, kita pesen chicken wings itu enak bumbunya pas, lalu pesen platter dan potato itupun jg enak, untuk strawberry milshakenya rasanya seperti kebanyakan milshake yg dijual kok :)  jd bs dibilang ini salah 1 tempat yg hrs di coba klo ke daerah Bandung 😊

Foto lainnya:

Foto Interior di Railway Coffee
Foto Interior di Railway Coffee
Foto Interior di Railway Coffee
Foto Makanan di Railway Coffee
Foto Makanan di Railway Coffee
Foto Makanan di Railway Coffee
Foto Makanan di Railway Coffee
Foto Interior di Railway Coffee

Menu yang dipesan: Strawberry Milkshake, Coffee Latte Art, Platter, Potato, Chicken Wings, Chocolate cake

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Railway Coffee

(Kafe)

Jl. Kebon Jukut No. 17, Cicendo, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.2
Suasana:4.0
Harga:4.1
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Yummyfoodsid

212 Review

70 Makasih