Review Pelanggan untuk Sai Ramen

Ramen baru di Bandung

oleh Putri Miranti Allamanda, 08 Februari 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Sai Ramen
Foto Interior di Sai Ramen

Penasaran banget karena akhirnya Sai Ramen buka di Bandung!! 🍲 Yeay

Kali ini saya pesan black garlic ramen, rasanya agak pahit kemungkinan dari black garlicnya, lama lama membuat hangat tenggorokan, bagi yang tidak suka garlic jangan dicoba ya 😆😆

Yang the best adalah tingkat kematangan telurnya, dan sudah ada rasa asinnya

Kabarnya ini adalah cita rasa jepang yang sesungguhya

Disini disediakan free ocha dan bumbu extra jika dibutuhkan, very mindful 🖤🖤
Namun kedai ini tidak menjual extra topping, untuk tim ramen dengan topping banyak sepertinya harus sedikit bersabar

Menu yang dipesan: Black Garlic Ramen

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Sai Ramen

(Jepang)

Jl. Trunojoyo No. 58, Trunojoyo, Bandung


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.4
Suasana:3.8
Harga:4.2
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Putri Miranti  Allamanda

37 Review

17 Makasih