Review Pelanggan untuk Sambal Khas Karmila

Sambal di Ayamin

oleh Dini Yulianti, 01 Desember 2017 (6 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila

Hallo guys

Untuk makanan di Sambal Khas Karmila ini, lebih tepatnya lebih ke khas makanan dengan lidah orang indonesia. Karena apa ?? dengan beraneka jenis sambal, dan beragam jenis makanan. Contohnya ayam bisa menjadi berbagai rasa sesuai dengan selera kalian.
Seperti yang dipesan aku nih bisa di liat di view gambarnya. Dijamin endess  dimakan bareng2 sama pasangan dan kawan2.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila
Foto Makanan di Sambal Khas Karmila

Menu yang dipesan: ayam goreng spesial lengkuas, Nasi Merah, ayam bakar 35 rempah, perkedel jagung bakar jatiwangi, perkedel jagung goreng jatiwangi, sambal bawang dengan jeruk nipis, Sambal mangga yang the best, nasi pedas khas mbak karmila, tahu goreng spesial, tempe goreng spesial, sambal karmila juara dunia

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Sambal Khas Karmila

(Indonesia)

Jl. Buah Batu No. 167, Buah Batu, Bandung


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:3.8
Harga:4.1
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Dini  Yulianti

26 Review

36 Makasih