Review Pelanggan untuk Teraza Coffee Backyard

Smoke Cheese

oleh Hilda Noviana, 06 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

4.4
Foto Makanan di Teraza Coffee Backyard

Ini adalah salah satu minum teraneh yang pernah aku minum, but in a good way ya. So, imagine ya, yang di dalem pocinya itu minuman dengan earl grey based with cinnamon aroma cloud. Di dalemnya tuh cloudy gitu. Rasa cinnamonnya kenceng, which I like. Lalu, mini skewer itu tuh cleared cheese. Cheesenya bukan cheddar yang kaya biasanya ya, tapi ini seasoned cheese. Ada herbnya gitu. Nah, minumnya ada caranya. Gigit dulu cheesenya terus minum mocktailnya. Nah ntat si cheese tuh rasanya bakal tersisa kan di langit-langit. Nah, campuran aroma dan rasa itu goalnya. Menarik ya.

Menu yang dipesan: Smoke cheese

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Teraza Coffee Backyard

(Kafe)

Jl. Cisangkuy No. 6, Cisangkuy, Bandung


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.3
Harga:3.9
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Hilda Noviana

115 Review

53 Makasih