Review Pelanggan untuk Toko Kue Oma

Chai kue / choi pan.

oleh Eat Drink Enjoy, 23 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Toko Kue Oma

Hari Minggu waktunya belanja ke Pasar Seger, aku pasti mampir ke Toko Kue Oma, dia posisinya ada di lantai 2, pasti keliatan soalnya rame terus yang beli, pilihan jajanan pasarnya juga banyak.

Choipan (8k) : Choi pan ini jajanan khas Kalimantan, jadi kulitnya itu seperti dimsum yang diisi bengkoang serut dan ebi, wangi dan gurih gitu, citrasanya asin asem cuka. Kalau dimakan ada krenyes isinya, pokoknya enak.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Toko Kue Oma

(Toko Kue)

Taman Kopo Indah II, Pasar Segar
Jl. Kopo Bihbul, Kopo, Bandung


Rata-rata: 3.4
Rasa:5.0
Suasana:2.0
Harga:3.0
Pelayanan:3.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Eat Drink Enjoy

336 Review

233 Makasih