Review Pelanggan untuk Tupkies

Enak parah cookies gepreknya

oleh Kuliner_jalan2_mimi_henie , 27 Juli 2024 (4 bulan yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Eksterior di Tupkies
Foto Makanan di Tupkies

Penasaran sama cookies gepreknya, akhirnya nyobain juga .
Cookies gepreknya ada 2 rasa : chocolate sama matcha . Karena yang ready chocolate jadi ini aja yang dipesannya.
Review di google bisa dapet free 2 cookies .
- cookies geprek chocolate : cookies nya lembut dengan isian coklat yang meleleh, dengan topping ice cream diatasnya. Perpaduan yang sempurna dan enak banget . Manisnya pas dan ga bikin enek
- es kopi susu : kopinya ga terlalu kuat , susunya berasa dan manisnya pas.
- classic soft cookies : cookies mini dengan isian coklat dan 1 lagi ga ada isinya.
Cookies nya empuk , enak dan manisnya pas.
Next mau kesini lagi buat nyobain cookies geprek yang matcha .

Foto lainnya:

Foto Makanan di Tupkies
Foto Makanan di Tupkies
Foto Makanan di Tupkies
Foto Interior di Tupkies
Foto Interior di Tupkies
Foto Interior di Tupkies
Foto Interior di Tupkies
Foto Interior di Tupkies
Foto Interior di Tupkies

Menu yang dipesan: Cookies geprek chocolate, Es kopi susu, classic soft cookies

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Tupkies

(Toko Kue)

Jl. Dipatiukur No. 29, Dipatiukur, Bandung


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Kuliner_jalan2_mimi_henie

Alfa 2022

564 Review

142 Makasih