Review Pelanggan untuk Whai Choco

Dengan teman berbeda

oleh Chris Chan, 20 November 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

4 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Whai Choco
Foto Makanan di Whai Choco

Ketagihan sama whaichoco nih kebetulan banget ada kupon lagi dari pergikuliner. Berdasarkan pengalaman sih saya kan cocoknya sama cokelatnya jadi sekarang belinya cokelat aja. Choco berry udah pasti jadi pilihan soalnya kombinasi cokelat dan selai stroberinya top markotop banget. Nah terus iseng coba signature chocolatenta. Bisa request juga ternyata manis nya. Saya request yang less sugar dan lebih pas sih.

Menu yang dipesan: Choco Berry, signature choco

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
4 pembaca berterima kasih.

Informasi

Whai Choco

(Minuman)

Jl. Mataram No. 8A, Riau, Bandung


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.9
Suasana:3.3
Harga:3.7
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih