
Review Pelanggan untuk Bakso Lapangan Tembak Senayan
Gurih
oleh Ana Farkhana, 23 Juli 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)
Nyobain bakso lapangan tembak di sumarecon mall bekasi. Aku pesen yang menu bakso campur. Rasa baksonya enak tapi menurutku mggak enak-enak banget. Gurihnya kerasa di kuahnya. Seporsinya bikin kenyang.
Tempatnya di dalam area foodcourt. Tapi luc banget desain interiornya. Harganya sangat cocok untuk kantong anak mall.
Harga per orang: < Rp. 50.000