Review Pelanggan untuk Eight Coffee
The best coffee shop in Bekasi!
oleh Magdalena Fridawati, 21 September 2016 (8 tahun yang lalu)
Kopi Vietnam
Kopi Vietnam
A hidden gem in Bekasi Tempatnya super pewe dan luas, wifinya kenceng, dan pelayanannya sangat cepat dan ramah. Tempat di samping jendela dekat taman belakang langsung jadi spot favorit gw karena enak banget ngopi2 sambil buka jendela dan kena angin sepoi2. Just very chilled!
Vietnamese Iced Coffee (37rb)
Menu favorit disini dan kalau gw liat memang kebanyakan customer pesan ini. Selain tampilannya sangat menarik, rasanya pun enak banget. Ga terlalu manis lalu flavor coffeenya strong dan harum. Harus coba
Menu yang dipesan: vietnamese iced coffee
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Grand Galaxy City
Jl. Pulo Sirih Barat Raya Blok FE No. 425, Bekasi Selatan, Bekasi
Reviewer: