Review Pelanggan untuk Menya Musashi Bukotsu
Me Time
oleh @gianticameliaa 🦄, 03 Mei 2023 (1 tahun yang lalu)
📍@menyamusashi_id
BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia. Jl. Ahmad Yani Boulevard No. 56A - B, North Bekasi, Bekasi
(First time ke sini, overall it's good, tempatnya aesthetic & luas, harganya terjangkau, tersedia indoor & outdoor, serta terdapat 2 lantai, toilet, stop kontak, dll)
🌺Pelayanannya bintang ⭐⭐⭐⭐⭐ (Sangat ramah, baik, gercep sat set sat set, bersih, adem, fyi ini tu cabang ke-2 di Indonesia & ramen ini ada juga di Jepang, Singapura, dll. Sistem pembayaran & pemesanan udah canggih sama seperti mcd, kfc, dll)
Note📝
-Banyak varian menu makanan, seperti ramen, donburi, curry rice & menu minuman, seperti ocha, ice lemon tea, dll🕊🤍
-Tersedia lilin juga
🍷Iced Lemon Tea (10/10)❤
Harga: 15 k
Review: Enak!! Rasanya sama aja kek lemon tea yg lainnya, manis asam segar gitu.
🍜Signature Ramen Seafood Tom Yum
Harga: 72 k
Review: First time ke sini, langsung makan ramen seafood tom yum, honestly kuah kaldunya buat aku ini enak, kuah tom yumnya terasa, seafoodnya juga lumayan complete tersedia udang, dll. Kuahnya juga pekat, asin gurihnya pas, segar juga kuahnya apalagi ada jeruk nipisnya juga, tanpa nasi makan ini doang langsung kenyang❤
🥙Salad (10/10)❤
Review: Enak bgt! Ada wortel, jagung, mayonaise, dll. Ini salad favorite aku.
#pergikuliner #menyamusashi #麺屋武蔵 #日本 #food #foodphotography #foodies #summareconbekasi #smb #bekasi #kulinerbekasi #kulinerjepang #ramen #ラメン #お茶 #ocha #seafood #tomyum
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Signature Ramen Seafood Tom Yum, Iced Lemon Tea
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Jepang)
Reviewer: