
Review Pelanggan untuk Warung Talaga
Serba tahu nomor satu
oleh awcavs X jktcoupleculinary, 19 Februari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Kemarin ini cobain makan di warungtalaga
Makanan andalan disini adalah tahunya tapi banyak juga makanan2 lainnya yang wajib buat dicoba karena enak2 semuanya.
In Frame:
Paket Botram + Ayam
Tahu Gondrong
Tahu Buntel
Susu Kedelai Cincau
Es Jeruk
Es Cendol
Es Teh Sereh
•
•
📍Warung Talaga
Summarecon Mall Bekasi
Menu yang dipesan: Paket botram
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.