Review Pelanggan untuk Kopi Nako

Kopi Nako Cabang Taman Budaya Sentul yang selalu rame.

oleh Vera Marbun, 01 September 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)

5.0
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako

Kopi yang always aku pesen kalo lagi di nako, Kopi Nako(es kopi susu creamy kental dan kekinian). Yang cocok banget ditemani cemilan pisang nako tiramissu oreo keju(gak aku fotoin).

Menurut ku, tempatnya gak terlalu luas. Ditambah ramai pengunjung, pernah ga dapat tempat duduk jadi take away deh. Ada spot indoor dan outdoor. Kalo aku lebih suka di outdoor karna banyak juga yang pengen diliat. Cuaca nya adem karna dikelilingi pohon-pohon, tapi kalo hujan ya bubar atau gak pake payung. Cobain deh nongkrong sambil payungan, aku pernah dan lumayan seru kapan lagi ya kan bareng temen-temen juga.

Untuk harga pas dikantong. Menu enak harga pas. Worth it deh.

Service nya cepat dan ramah, walaupun ramai pengunjung. Fasilitas oke dan bersih.

Really good ambience, great service and food are delicious!

Foto lainnya:

Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako

Menu yang dipesan: Pisang Nako Tirammisu Oreo Keju, Es kopi nako

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi Nako

(Kafe)

Sentul City, Taman Budaya Sentul
Jl. Siliwangi No. 1, Sentul, Bogor


Rata-rata: 4.2
Rasa:3.9
Suasana:4.9
Harga:4.4
Pelayanan:3.6
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Vera  Marbun

13 Review

9 Makasih