Review Pelanggan untuk Dapur Solo

Kecil

oleh Handi Suyadi, 20 Januari 2025 (2 bulan yang lalu)

4.6
Foto Makanan di Dapur Solo
Foto Makanan di Dapur Solo

Dapur Solo cabang TSM Cibubur memiliki area gerai yang kecil. Jika dibandingkan dengan cabang lain, cabang TSM Cibubur termasuk sangat mungil. Karena itu, jumlah meja sedikit. Rentan penuh pada saat sedang ramai.

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Dapur Solo

(Indonesia)

Trans Studio Mall Cibubur, Lantai Lower Ground
Jl. Raya Alternatif Cibubur No. 230, Cimanggis, Depok


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.3
Suasana:3.3
Harga:3.3
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Handi Suyadi

330 Review

116 Makasih