oleh Windy Anastasia, 13 Juni 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
4.0
Selalu dimana2 jika mau tempat duduk pewe, akhirnya ke starbucks. Pelayanan selalu baik dan rasa minuman selalu sama. Pelayanan di sini bener2 baik dibanding di tempat2 lain di jakarta.