Review Pelanggan untuk A&W

Murah meriah di Citos

oleh Jakartarandomeats, 24 September 2015 (9 tahun yang lalu)

3.8
Foto Interior di A&W
Foto Makanan di A&W

A&W ini pilihan nongkrong murah meriah dari jaman jadi mahasiswa miskin haha.. Karena satu2nya fast food yg bisa beli eskrim doang & duduk berlama-lama. Tapi ya masa makan eskrim doang? Sesekali gw kesini beli aroma chicken & mozza burgernya. Menurut gw bumbu aroma chickennya lumayan enak, walau kadang masih berminyak 😢
Mozzanya pun rasanya gak berubah dari dulu, tetap enak. Sayang tempatnya kecil & sempit.

Foto lainnya:

Foto Interior di A&W

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

A&W

Cilandak Town Square, Lantai 1
Jl. TB Simatupang, Cilandak, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.1
Suasana:3.3
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Jakartarandomeats

Alfa 2017

1056 Review

655 Makasih