Review Pelanggan untuk Asinan Queen

Kuah asinan bogor belum meresap ke buah buahan

oleh Jochbeth 👱🏻‍♀️IG: jochbeth_wairata , 15 April 2024 (9 bulan yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen

Jalan-jalan ke all sedayu city, kelapa gading, waktu nya kulineran. Sehabis makan siang, saya merapat ke Asinan.
Untuk yang sudah jadi alias di cup, tersedia di chiller.

Saya coba yg Asinan Bogor, in my personal opinion, kuah nya kurang kuat rasanya, sepertinya belum meresap sempurna kuah dan buah-buahannya. 1 cup harga nya Rp 35.000.
Isinya ada nanas, mangga, salak, jambu, pepaya, 1 rawit. Di sediakan juga kerupuk kuning serta kacang nya.

Ada jenis asinan lainnya yang di jual dan ada juga rujak serta salad (Salad Indonesia dan Salad Western)

Asinan ini, 1 tempat dengan Gula-gula bakery juga.
So kamu bisa belanja asinan dan bakery juga.

Tadi ada tahu gejrot juga. Penasaran. Next visit mau cobain deh.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen
Foto Makanan di Asinan Queen

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Asinan Queen

(Indonesia)

Jl. Sedayu City Kelapa Gading Blok SCBRF No. 23, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.5
Rasa:3.8
Suasana:3.0
Harga:2.8
Pelayanan:3.5
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Jochbeth 👱🏻‍♀️IG: jochbeth_wairata

Alfa 2023

567 Review

52 Makasih