Review Pelanggan untuk August

Worth Every Penny

oleh Tashya Shania, 22 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.6
Foto Makanan di August

Evoo Bread

Foto Makanan di August

A5 miyazaki

im gonna say august is one of the best fine dining restaurant in jakarta😍 dimulai dari service, ambience dan makanannya yang beyond expectation

di august ada pilihan omakase atau ala carte. tapi disaat itu, aku pilih yang omakase yaitu “chef’s journey menu”. kita disajikan 14 jenis menu makanan. disini ada manu yang non halal ya. tapi tenang aja, karena ada alternatif makanannya

beberapa makanan yang menurut aku enak

evoo bread✨
ini adalah menu pembuka yang langsung bikin suka sama restaurant ini. bread, truffle, honey, parmesan semuanya terasa match di mulut😍

breakfast from mom✨
inspired from chef hans’s childhood breakfast. ini salah satu menu non halalnya ya! its a cripy rice cake yang di kombinasi dengan lapchiong dan diatasnya ada omelette. i can see perfection in 1 bite

wagyu tartare✨
im gonna say with 1 word, its a 10/10🫶🏻

babi kecap✨
its chef hans grandpa’s heritage recipe dan pas makan langsung berasa lagi in a traditional chinese restaurant🥰

a5 miyazaki✨
ga nyesel untuk upgrade menu ini karena steaknya so tasteful dan di served dengan mushroom

dessert✨
egg splosion, salted caramel & vanilla will be the best dessert

Foto lainnya:

Foto Makanan di August
Foto Makanan di August
Foto Makanan di August
Foto Makanan di August
Foto Makanan di August
Foto Makanan di August

Menu yang dipesan: Breakfast from Mom, Wagyu Tartare, Egg-splosion, A5 miyazaki, EVOO Bread, black rice, soursop, pandan

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

August

(Barat)

Sequis Tower, Lantai Ground
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 71, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.6
Rasa:4.8
Suasana:4.3
Harga:4.3
Pelayanan:4.8
Kebersihan:4.7

Reviewer:

Foto Profil Tashya Shania

1 Review

2 Makasih