Review Pelanggan untuk Bakmi Aan
Standard
oleh Tirta Lie, 25 September 2015 (9 tahun yang lalu)
Perlu ada perbaikan cita rasa untuk bakmi rebus nya karena cita rasa nya sangat standard tidak menunjukkan kualitas cita rasa bakmi siantar yang biasa sangat lezat...nilai plusnya hanya terdapat pada harga & porsinya saja yang murah & banyak...
Menu yang dipesan: Bakmi Siantar
Harga per orang: < Rp. 50.000