Review Pelanggan untuk Bakpau A Satu

THE BEST "BAKPAU"

oleh SarMeL , 06 Maret 2024 (10 bulan yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Bakpau A Satu

Bakpau Babi Kecap Telor Asin

Enak! Bakpau Babi terbaik dengan isian daging babi kecap dan telor asin. Teksturnya lembut dan isiannya banyak.

Menu yang dipesan: Bakpau Babi Kecap Telor Asin

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Bakpau A Satu

(Bakpao)

Jl. Pluit Karang Utara Blok I1 Selatan No. 30 - 32, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.6
Suasana:3.4
Harga:4.1
Pelayanan:3.6
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil SarMeL

Alfa 2023

1121 Review

252 Makasih