Review Pelanggan untuk Bing Ge

masih lebih enak kompetitornya...

oleh @stelmaris , 17 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Makanan di Bing Ge
Foto Makanan di Bing Ge

konsep makanannya mirip spt Li*ng, tp poin yg jd pembeda adalah roti bawangnya dan daging yg mereka gunakan.

rotinya itu lebih tebal dan secara tekstur lbh alot, ga garing spt kompetitornya tapiiii dagingnya lbh enak sih, slain lbh banyak tp bumbunya juga lbh meresap, dagingnya sendiri itu dinikmati sm nasi jg enak sih menurutku. cm overall sbg 1 sajian, kompetitornya msh lbh unggul sih... :(

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bing Ge

(Snack)

St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai Lower Ground
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.6
Suasana:3.6
Harga:3.7
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil @stelmaris

Alfa 2023

1859 Review

2729 Makasih