Review Pelanggan untuk Bingsuljip

Bingsu

oleh Selfi Tan, 18 Desember 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Makanan di Bingsuljip
Foto Interior di Bingsuljip

Ada tempat makan bingsu baru di MOI. Karena baru buka lagi ada promo diskon 20% kalau follow instagram mereka. Promonya sampai tanggal 23 Desember seingat saya.

Tempatnya di Ground Floor di Lobby 7 persis di depan Saigon Delight. Pokoknya patokannya ada Toby's Estate di bagian depan Lobby 7.

Untuk bingsunya ga banyak pilihan. Ukurannya ada reguler dan large. Aku pesan yang reguler, pas buat dimakan sendiri.

Bingsunya tipe halus punya dan aku pesan yang mangga. Jadi di atasnya ada topping buah mangga. Buah mangganya sendiri cukup manis. Manisnya sendiri pas. Enak juga tapi bukan yang wow banget.

Kalau mau bisa makan di tempat. Selain bingsu ada beberapa minuman juga.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bingsuljip

(Korea)

Mall of Indonesia, Lantai Ground
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.3
Rasa:2.7
Suasana:4.0
Harga:2.3
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Selfi Tan

Alfa 2023

2785 Review

1887 Makasih