Review Pelanggan untuk Bruno Cafe In The Park
Cafe & Working Space yang Asri
oleh Explorewith_ardi , 15 Februari 2021 (sekitar 4 tahun yang lalu)
Cafe yang super asri ini lokasi nya di daerah pejaten, gakjauh dari Pejaten Village. Tempatnya super cozy dan outdoor area nya pun asri banget. Untuk yang mau WFC (Work From Cafe) bisa banget nih karna ada Quite Zone yang nyaman. Untuk makanan dan minuman nya cukup ber variasi.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000