Review Pelanggan untuk Cafe Ruci

Oasis di Senopati

oleh Review Dika & Opik (@go2dika), 24 November 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Cafe Ruci

Salah satu Cafe yang nuansanya calm. Betah lama2 ngobrol disini. Apalagi menunya bisa menjangkau semua kalangan. Mau ngopi, makan berat, ngemil syantik, makan sehat pun tersedia.

Lokasinya juga strategis, wifi cukup kencang, krunya pun ramah. Pesen makanan sehat, karena lagi bener. Bahannya semua segar & berkualitas, baik tekstur maupun rasa pun kaya.

Menu yang dipesan: Goin Coconut Bowls

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Cafe Ruci

(Barat,Indonesia,Meksiko,Perancis)

Jl. Suryo No. 49, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.8
Suasana:4.0
Harga:3.6
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.4

Reviewer:

Foto Profil Review Dika &amp; Opik (@go2dika)

Alfa 2022

1234 Review

467 Makasih