Review Pelanggan untuk Calais Nu
Hazelnut Chocolate with Egg Pudding
oleh Ailsa Chairani, 09 Juli 2017 (7 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Udah lama bgt ga beli Calais, kmrn pas mau pulang iseng2 beli. Lokasinya di MKG5, ga terlalu besar tempatnya tapi cukup oke buat duduk2.
Aku pesen Regular Hazelnut Chocolate dan toppingnya Egg Pudding. Reguler ini cukup buat 1 orang lah ya. Terlalu encer menurutku jadi rasa choconya kurang berasa huhu tapi egg puddingnya enakkk. Papaku cobain Salted Cream Thai Tea yang akhirnya jd berebutan sama mama karna enak! Rasanya ga terlalu manis dan ada gurih dari salted creamnya, wajib bgt dicoba karna ini termasuk menu baru.
Harga sih standar ya sekitar 20k-30k dan untuk topping harganya beda lagi. Nunggu minumannya jg galama kok walaupun tempatnya lg penuh waktu kesana.
Menu yang dipesan: Salted Cream Thai Tea, Hazelnut Chocolate with Egg Pudding
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Bubble Tea)
Reviewer: