Review Pelanggan untuk Calais Nu

Dulunya milk tea specialist doank, sekarang menu barunya juga top!

oleh Lydia Fatmawati, 07 Desember 2014 (sekitar 10 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Calais Nu
Foto Makanan di Calais Nu

Calais Tea yang dulunya hanya dikenal sebagai penjual bubble milk tea sekarang mulai merambah ke kreasi menu dessert yaitu Artisan Dessert. Saya cukup suka dengan menu baru Calais Tea ini soalnya perpaduan menunya tuh pas banget dan juga topping yang diberikan banyak dengan harga yang sepadan. Choco Espressonya yang terdiri dari es krim dan diberi saus coklat juga ada pudding, almond, dan bubblenya ini porsinya cukup besar loh. Rasa dari es krimnya nyatu banget dengan setiap topping yang ada sehingga ga bikin enek.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Calais Nu

Menu yang dipesan: Choco Espresso, Green Tarototo

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Calais Nu

(Bubble Tea)

Mal Kelapa Gading 3, Lantai Ground, Gourmet Walk
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:4.0
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil Lydia Fatmawati

313 Review

50 Makasih