Review Pelanggan untuk D'Crepes
Soft crepes
oleh Hungry Mommy, 30 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Paling suka sama soft crepes mereka.. favorite yang ovomaltine cheesenya, perpaduan crepes yang lembut dengan filling parutan keju yang gurih berpadu dengan selai ovomaltine yang manis dan crunchy, so geewdd!
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Crepes)
Gandaria City, Lantai Lower Ground
Jl. Sultan Iskandar Muda, Gandaria, Jakarta Selatan
Reviewer: