
Review Pelanggan untuk Eaton Bakery and Restaurant
Udah gak ragu lagi sama kualitas dan rasa roti Eaton. Langganan sedari dulu, selalu jadi pilihan saya dan keluarga. Harganya juga terjangkau, pilihannya banyakkkk, rotinya empuk, wangi, fillingnya pas, ukuran rotinya cukup besar.
Kesukaan saya yg Roti Ayam, Lapis Surabaya, Lapis, Pisang Coklat, Pisang Keju, oh ya Talas juga endesss ❤️❤️❤️
Menu yang dipesan: talas, Lapis, Pisang Keju, Lapis Surabaya, Ayam, Pisang Coklat
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.