Review Pelanggan untuk EM Gelato

Gelato Ala Blok M

oleh Ivan Setiawan, 24 April 2023 (1 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di EM Gelato
Foto Makanan di EM Gelato

Lokasinya dekat dengan stasiun mrt blok m, sebelahan dengan kedai dimsum. Di dalamnya ada beberapa seats buat duduk sambil menikmati sajian gelato dan waffle. Saya nyoba gelato cup dengan 3 rasa yaitu matcha jasmine, pb & j, dan pistachio. Untuk gelatonya overall good, milky dan ga gampang cair. Pistachio dan pb&j nutty nya padat dan jelly nya kasih sentuhan asam. Jasmine matcha ini matchanya lumayan solid dengan rasa khas jasmine.

Foto lainnya:

Foto Makanan di EM Gelato
Foto Makanan di EM Gelato
Foto Makanan di EM Gelato
Foto Makanan di EM Gelato
Foto Makanan di EM Gelato

Menu yang dipesan: Jasmine matcha, Pistacchio, PB&J

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

EM Gelato

(Es Krim)

Jl. Sultan Hasanudin Dalam No. 3, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.2
Suasana:3.5
Harga:3.9
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Ivan Setiawan

Alfa 2022

1180 Review

879 Makasih