Review Pelanggan untuk Feel Good Food
Ga nyangka ini MEATLESS
oleh Nana (IG: @foodlover_gallery) , 14 Februari 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)
Aku cobain makan Meatless Menu Series: Chick'n Chasu Noodle & XO Fried Rice hasil collabnya Feel Good Food x OFF MEAT™️. Pas pertama kali liat tampilannya bener-bener ga nyangka si kalo ini meatless. Ga cuma tampilannya tapi tekstur sama rasanya dibuat semirip mungkin. Aku paling suka toppingnya XO Fried Rice, bener-bener semirip itu sama chicken katsu! Aku baru tau ternayata makan meatless meat juga sama enaknya dengan daging hewani. Aku bukan vegan atau pecinta makanan vegan tapi ini sih APPROVED soalnya ga berasa kayak lg makan vegan!
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Vegetarian)
Taman Villa Meruya, Blok H6 No. 14
Jl. Taman Anggrek, Meruya, Jakarta Barat
Reviewer: