Review Pelanggan untuk Fiesta Steak
Chicken steak❤️
oleh UrsAndNic , 25 April 2024 (9 bulan yang lalu)
All time fave suami di Fiesta Steak adalah Chicken steaknya. Kebetulan lagi di Food Temptation MKG langsung mampir. Order Combo Steak 1 (83k) - Chicken steak dan lemon tea. Ukuran chicken steaknya cukup besar, berbalut tepung dengan gorengan yang crispy. Ayamnya empuk dan juicy. Friesnya enak. Untuk side dish veggiesnya request pake corn aja. BBQ Steak saucenya juga enak.
Salah satu Chicken Steak yang recommended.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Barat)
Mal Kelapa Gading 3, Lantai 3, Food Temptation
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: