
Review Pelanggan untuk Fish Bump
Fish and Sambal Matah Butter Rice
oleh Andrika Nadia, 06 Desember 2019 (5 tahun yang lalu)
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.
Terbaru dan terenak! Belom sempet makan langsung tapi udah beberapa kali delivery dan selaluuu ketagihan! Fish and Sambal Matah Butter Rice (IDR 25,000), super pocket friendly dengan rasa bintang 5! Fishnya besar, fresh, lembut, dan gak amis, Butter Ricenya pulen dan berasa Butternya, Sambal Matahnya enakkk dan pedesnya pas! RECOMMENDED!
Harga per orang: < Rp. 50.000