Review Pelanggan untuk Gado - Gado Boplo
Bumbu Endul dan Fresh
oleh Junior , 02 November 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Wah dapat paket makan siang nih di kantor.. Ternyata Gado-gado Boplo yang enak itu tuhhh plus lontong ya.
Gado-gado + Lontong
Karena dapat rejeki anak soleh jadinya gak tau harganya ya. Wah bumbu kacang di sini halus dan juara deh. Berisi aneka sayuran, mulai dari selada, toge, tahu, kentang, telur, dan teman teman ya. Fresh deh untuk sayuran di sini.
Hindari kerumunan orang untuk saat ini. Jaga kesehatan dan rutin berolahraga ya 💪😁💪
Menu yang dipesan: Gado-Gado
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Indonesia)
Jl. Prof Dr Satrio No. 289, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan
Reviewer: