Review Pelanggan untuk Gado - Gado Boplo
Nasi timbel lumayan enak
oleh Edbert , 28 Januari 2016 (sekitar 9 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Gw da sering buat makan siang di sini, menurut gw makanannya biasa semua dr mie goreng sampe gado2. Tapi x ini gw ketemu yang lumayan enak yaitu nasi timbel ayam. Ayam nya renyah dan tidak terlalu kecil. Sayur asemnya berasa dan menyegarkan. Sayang nasinya terlalu lembek.
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: