Review Pelanggan untuk Goesar Coffee House
Zonk
oleh Mouthgasm.jkt , 05 Januari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)
Pertama kali aku kesini, emang niat mau ngopi kongkow. Ternyata kurang memadai, disini kopinya enak, ternyata ada 2 lantai. Lantai 1nya ada outdoor dan indoor agak kecil dekat barista. Disini aku order MATCHA CREAM BLENDED. Yup! Jujur ini enak, ga kemanisan, berasa juga matchanya. Pelayanannya sih ramah, pas sy datang tdk bisa order makanan katanya orang kitchennya libur. Gimana bisa? Aku pun kurang yakin mau makan cakenya, cuma ada cheesecake & brownies gitu di etalasenya.
Fyi, kalau kesini kalian bisa bawa makanan.
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Ruko Green Terrace Kalimalang, No. 8B
Jl. Kalimalang Raya, Kalimalang, Jakarta Timur
Reviewer: