Review Pelanggan untuk Gong cha

Bubble tea taiwan

oleh Marshella | IG : celsherin & marshella_w, 24 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di Gong cha

Bertemu dengan sh*p** merupakan suatu pemberian luar biasa kubisa jajan murah banget. Jadi bisa nyobain produk dari toko bubble tea ini.

Produk yang kupesen kali ini yaitu pearl milk tea yang recomendded ad bunganya gtu. dari baunya udah kerasa sedikit pahitnya tea yang kusuka tetapi tetap manis untuk dicoba. Pearlnya empuk dan sedikit kenyal tidak terlalu berasa ampir mirip dengan gerai sebelah dengan cabang terbanyal. Interior di dalam tempet ini enak dengan ambience seperti semen-semen tetapi sayangnya tidak sempat foto terlebih dahulu. Mungkin akan nyoba rasa lainnya kalau ad kesempatan lg.

Menu yang dipesan: Pearl milk tea

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Gong cha

(Bubble Tea)

Pluit Village, Lantai Ground
Jl. Pluit Indah Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.8
Harga:3.5
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.3

Reviewer: